SEPEKAN TERAKHIR
  Jumat, 26 April 2024   -HARI INI-
  Kamis, 25 April 2024
  Rabu, 24 April 2024
  Selasa, 23 April 2024
  Senin, 22 April 2024
  Minggu, 21 April 2024
  Sabtu, 20 April 2024
POKOK RENUNGAN
Tetapi berfirmanlah Allah kepada Yunus: ’Layakkah engkau marah karena pohon jarak itu?’ Jawabnya: ’Selayaknyalah aku marah sampai mati.’ Lalu Allah berfirman: ’Engkau sayang kepada pohon jarak itu, yang untuknya sedikit pun engkau tidak berjerih payah dan yang tidak engkau tumbuhkan, yang tumbuh dalam satu malam dan binasa dalam satu malam pula.
DITULIS OLEH
Pdt. Goenawan Susanto
Gembala Jemaat
Renungan Lain oleh Penulis:
Home  »  Renungan  »  Apa Yang Kita Anggap Penting ?
Apa Yang Kita Anggap Penting ?
Minggu, 29 Juli 2018
Apa Yang Kita Anggap Penting ?
Yunus 4:9-10
Apa yang kita anggap penting?

Yunus 4:9-10
Tetapi berfirmanlah Allah kepada Yunus: ’Layakkah engkau marah karena pohon jarak itu?’ Jawabnya: ’Selayaknyalah aku marah sampai mati.’
Lalu Allah berfirman: ’Engkau sayang kepada pohon jarak itu, yang untuknya sedikit pun engkau tidak berjerih payah dan yang tidak engkau tumbuhkan, yang tumbuh dalam satu malam dan binasa dalam satu malam pula.

Seringkali pemikiràn manusia tentang apa yang dianggapnya penting itu aneh. Sebagai contoh, ada orang yang memiliki hewan peliharaan, katakanlah seekor anjing. Dia menganggap anjing itu sangat penting, sehingga dia membelikan makanan khusus yang harganya tidak murah. Dia merawat anjing itu dengan rutin, memandikannya, menyisiri bulunya, memotong kukunya, membuang kotorannya dan membersihkan kandangnya, bahkan kalau perlu membawanya ke salon. Ketika anjing itu sakit dia berusaha sebisa mungkin untuk mengobatkan anjing itu, walaupun harus dengan membayar harga yang mahal. Sem...selengkapnya »
FOLLOW OUR INSTAGRAM
RENUNGAN HARIAN
26 Apr '24
26 Apr '24
26 Apr '24
Copyright © 2012 All rights reserved. Designed and Developed by GIA Dr. Cipto Semarang